Wednesday, May 21, 2014

Fenomena Berbagai Baju Muslim Motif Batik di Indonesia

Model baju batik muslim saat ini telang mengalami perkembangan yang cukup pesat seiring perkembangna fashion yang saat ini menjadi kiblat untuk berbagai gaya masyarakat Tanah Air. Model baju muslim dengan motif batik ini merupakan sebuah terobosan yang cukup fenomenal dan trendi dalam perkembangan batik yang kini telah mendunia sebagai bentuk akomodir fashion baik pria ataupun wanita untuk menggunakan baju batik sebagai pakaian yang digunakan dalam aktifitas sehari hari. Hal tersebut terjadi karena berbagai dukungan dari pemerintah, pengusaha, seniman, desainer dan masyarakat yang ingin mengembangkan baju batik sehingga memiliki potensi yang cukup besar untuk berkembang bukan hanya di pasar lokal saja tapi juga di pasar internasional yang akan menjadikan baju batik ini menjadi populer dan mampu berkembang dengan sangat luar biasa dan mampu bersaing dengan model model baju trendi yang ada di pasaran saat ini.

Model baju batik muslim mengalami perkembangan terutama di Indonesia yang mayoritas penduduknya merupakan agama Islam. Hampir 80% penduduk Indonesia adalah pemeluk agama Islam yang tentunya merupakan pasar yang potensial untuk memasarkan berbagai macam baju muslim dengan motif batik ini. Berbagai baju batik muslim yang saat ini beredar di Tanah Air dan memiliki peminat yang cukup banyak salah satunya adalah baju gamis batik. Baju gamis dengan motif batik ini menjadi salah satu alternatif masyarakat muslim yang banyak dipilih sebagai baju yang sangat cocok digunakan dalam aktifitas sehari hari baik itu untuk aktifitas keagamaan, aktifitas resmi kantor hingga aktifitas aktifitas non formal lainnya. Jika kita lihat dari model yang digunakan, baju batik untuk wanita memang lebih banyak jika dibandingkan dengan baju batik pria. Hal ini sangatlah wajar karena wanita memiliki naluri yang cukup tinggi agar selalu gaya dalam setiap penampilan. Bahkan wanita berpenampilan bukan hanya ditunjukan kepada lawan jenis saja tapi juga wanita biasanya berdandan karena ingin selalu dilihat oleh sesama wanita juga.

Variasi model baju batik muslim yang beredar di masyarakat saat ini sudah sangat banyak dengan berbagai macam model yang ditawarkan, desain yang sangat modis, mutu yang sangat baik dan penampilan penampilan berbagai macam warna yang cukup menarik mengikuti perkembangan zaman yang semakin hari semakin memperhatikan model model baju trendi untuk dipakai setiap orang dalam melakukan berbagai macam aktifitas rutinnya. Fenomena baju muslim dengan motif batik di Indonesia merupakan sebuah fenomena yang luar biasa dengan potensi perkembangan yang cukup baik karena karen Indonesia merupakan sebuah negara yang memiliki mayoritas masyarakat muslim yang cukup besar sehingga berbagai macam baju muslim termasuk baju muslim dengan motif batik akan mampu menguasai pasar dan mengalami perkembangan yag sangat pesat hingga beberapa tahun ke depan.

Sumber : jaweo.com

No comments:

Post a Comment

Be Someone Who Seeks Comfort And Style